FAJAR HEALTH – Studi terbaru menunjukan bahwa orang tua yang terlambat memiliki keturunan berpotensi memiliki anak dengan gangguan autisme. Hal itu diungkap pada jurnal Evolution, Medicine, and Public Health seperti dilansir GoodHouseKeeping.com (3/10/2016). Hasil studi yang dilakukan oleh para peneliti dari Copenhagen Centre for Social Evolution itu menggunakan sampel 1,7 juta populasi Denmark yang lahir […] Baca Selengkapnya